Wednesday 15th of May 2024

Rute Ziarah Wali 5 Jawa Timur yang Wajib Kamu Kunjungi, Jadi Wisata Religi Gratis yang Cocok Untuk Menenangkan Hati dan Pikiran

×

Rute Ziarah Wali 5 Jawa Timur yang Wajib Kamu Kunjungi, Jadi Wisata Religi Gratis yang Cocok Untuk Menenangkan Hati dan Pikiran

--

ASCOMAXX.com – Dalam agama Islam, ziarah merupakan sebuah hal baik yang bisa dilakukan. Ziarah wali menjadi salah satu wisata religi yang banyak dilakukan mayoritas penduduk Islam Indonesia. Berikut ini adalah informasi mengenai rute ziarah wali 5 jawa timur yang bisa kamu jadikan referensi.

Artikel berikut ini akan berbagi informasi mengenai rute ziarah wali 5 jawa timur yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!


Baca juga: Sejarah Pondok Pesantren Mathali'ul Falah Kajen Pati, Mempersiapkan Kader-Kader Islam

Baca juga: Pengertian Beriman Kepada Nabi dan Rasul Dalam Rukun Iman Agama Islam, Kupas Tuntas di Sini

Baca juga: Sejarah Pondok Pesantren Ihya As-Sunnah Tasikmalaya, Lembaga Pendidikan Islam Berbasis Universitas Madinah

Ziarah Wali di wilayah Jawa Timur bisa dilakukan dengan rute Sunan Ampel (Surabaya), Syaikhona Kholil (Bangkalan), Sunan Gresik (Gresik), Sunan Drajat (Lamongan), diakhiri di Sunan Bonang (Tuban).

Atau kamu bisa mendiskusikannya dengan pihak travel. Jikalau kamu bergerak sendiri, untuk mengatasi masalah tersebut, kamu harus membaca artikel ini sampai habis ya!

Cek pembahasan selengkapnya yang akan kami kupas di slide selanjutnya!>>>

Sumber:

UPDATE TERBARU