Friday 17th of May 2024

Pesona Bendungan Karalloe, Wisata Alam Unik dan Asyik di Sulawesi Selatan

×

Pesona Bendungan Karalloe, Wisata Alam Unik dan Asyik di Sulawesi Selatan

--


Presiden Joko Widodo didampingi Plt Gubernur Sulsel Andi Sudirman Sulaiman meresmikan Bendungan Karalloe di Kabupaten Gowa, 23 November 2021. Pembangunan bendungan Karalloe ini menghabiskan anggaran sebesar Rp 1,27 triliun.

Baca juga: Sinopsis Film Gangnam Zombie (2023), Jiyeon T-Ara dan Ji Il Joo Bertahan Hidup dari Serangan Zombie

Baca juga: Spoiler Drama Korea Island Episode 3-4, Mi Ho dan Chan Hyuk Bantu Siswa Untuk Lepas dari Iblis Nafsu


Baca juga: Link Nonton Donghua Apotheosis Episode 11 Sub Indo, Ada Kekuatan yang Lebih Tinggi Dari Tingkat Surgawi

Bendungan Karalloe dibangun dengan sasaran pembangunan untuk meningkatkan cadangan air, peningkatan luas tanam dan dari 4.000 hektar menjadi 7.004 hektar sawah. Tujuannya untuk meningkatkan intensitas tanam padi dan palawija dari 150% menjadi 250% dan peningkatan taraf hidup masyarakat.

Bendungan Karalloe akan mengiri daerah Kelara dan Karalloe seluas 7.004 hektar. Bendungan ini juga akan meningkatkan ketersediaan air baku sebesar 440 liter per detik, mengendalikan banjir di Sungai Karalloe kurang lebih 4,5 mega watt.

Tidak hanya itu, proyek pembangunan ini juga bermanfaat pula untuk perikanan air tawar dan akan menjadi destinasi wisata baru.

Sumber:

UPDATE TERBARU