Friday 1st of November 2024
×

Fakta Menarik Game A Space For The Unbound, Indonesia Dikemas Dalam Pixel Dengan Berbagai Ulasan Positif!

Fakta Menarik Game A Space For The Unbound, Indonesia Dikemas Dalam Pixel Dengan Berbagai Ulasan Positif!

--

Fakta Menarik  Game A Space for the Unbound

Produksi dalam negeri

Toge Productions, publishing studio A Space for the Unbound merilis game ini di negerinya di Indonesia. Toge Productions pertama kali dikembangkan oleh Kris Antoni pada 2009, yang kemudian studio ini mulai dikenal untuk game Infectonator, Relic of War, Days 2 Die, Necronator, dan tentu saja A Space for the Unbound. Kemudian mereka berkembang menjadi publisher pada 2017. Bersama Mojiken sebagai developer, keduanya memulai proyek ini sejak 2015.


Usung cerita fiksi di kehidupan sehari-hari

A Space for the Unbound memiliki alur cerita yang cukup kompleks. Mengusung tema slice of life dengan sedikit fantasi di dalamnya, para gamers  dibuat semakin penasaran tentang akhir ceritanya. Begitulah game story ini dibentuk untuk para penikmatnya.

Dapat Ulasan Very Positive di Steam

A Space for the Unbound merupakan sebuah game garapan Mojiken dan penerbit Toge Productions yang rilis 19 Januari 2023. Game satu ini ternyata ramai ulasan positif di steam dan mendapatkan ulasan "Very Positive" dari sekitar 223 review.

Baca juga: Baca Manga Kanojo Okarishimasu Chapter 269 Bahasa Indonesia dan Jadwal Rilisnya, Kazuya Sudah Bisa Bernapas Lega

Baca juga: Link Baca Manhwa Only Hope Chapter 23 Bahasa Indo, Akankah Faktanya Kian Terungkap?

Baca juga: Spoiler Manhua Magic Emperor Chapter 359, Pertarungan Zhuo Fan dan Huangpu Qingtian Dimulai Lagi

Banyak amanat tersampaikan

Cerita dan pesan moral dapat diambil dari A Space for the Unbound, terutama bagaimana sikap sebagai manusia dalam berinteraksi satu sama lain. Meskipun memiliki banyak aspek fantasi, namun A Space for the Unbound berhasil menyentuh sisi terdalam manusia yang mungkin jarang dibahas oleh medium lain.

 

Nah,itu dia pembahasan sekilas yang bisa kami sajikan mengenai informasi tentang fakta menarik game A Space for the Unbound. Semoga bermanfaat.

 

Sumber:

UPDATE TERBARU