Monday 20th of May 2024

Sinopsis Film Mimang (2023), Dibintangi Oleh Aktor Myung-ha Lee dan Seong-guk Ha yang Tayang Premiere di Festival Film Toronto ke-48 Kanada

×

Sinopsis Film Mimang (2023), Dibintangi Oleh Aktor Myung-ha Lee dan Seong-guk Ha yang Tayang Premiere di Festival Film Toronto ke-48 Kanada

--

Sinopsis Film Mimang (2023)

Film ‘Mimang’ bermula dari seorang pria yang salah turun bus dan tidak sengaja bertemu dengan mantan kekasihnya. Diproduksi selama empat tahun, 'Mimang' adalah melodrama tentang dua orang yang bersama dalam waktu lama dan kemudian saling memandang dari jauh.

Baca juga: Nonton Film Mega Ape (2023) Sub Indo Full Movie HD, Ketika Kera Raksasa Ngamuk di Hollywood


Baca juga: Sinopsis Ali Topan (2023), Film Remake Tahun 1977 Besutan Sidharta Tata yang Akan Diperankan Jefri Nichol dan Lutesha

Baca juga: Nonton Series The Other Black Girl (2023) SUB INDO Full Episode 1-10: Mengungkap Rahasia di Perusahaan Nella

Kata “mimang” memiliki banyak arti dalam bahasa Korea. Pertama, tidak mampu memahami karena ketidaktahuan. Kedua, tidak mampu melupakan apa yang ingin dilupakan. Dan yang ketiga, mencari jauh dan luas. Film ini diproduksi bersama oleh Jacob Holdings dan sutradara Kim Tae-yang, 'Mimang' menampilkan aktor Myung-ha Lee, Seong-guk Ha, Bong-jun Park, Seung-jin Baek, dan Su-ji Jeong.

Nah, itulah informasi mengenai Sinopsis Film Mimang (2023)yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat dan selamat menyaksikan!

Sumber:

UPDATE TERBARU