Monday 29th of April 2024

Perbedaan Oppo Reno8 T 4G dan Reno8 T 5G Cukup Signifikan, Cek Spesifikasi Keduanya Berikut Ini!

×

Perbedaan Oppo Reno8 T 4G dan Reno8 T 5G Cukup Signifikan, Cek Spesifikasi Keduanya Berikut Ini!

--

Oppo Reno 8T 4G ditenagai dengan chipset Mediatek Helio G99 dengan RAM 8 GB dan ROM sebesar 256 GB. Untuk daya, ponsel ini ditenagai dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh yang mendukung pengisian cepat SuperVOOC dengan kecepatan yang berkisar di angka 33 watt.

2. Oppo Reno8 T 5G


Oppo Reno8 T 5G menggunakan layar datar AMOLED 6,7 inci dengan resolusi yang dihadirkan sudah FULL HD Plus dan refresh rate 120 Hz. Layarnya mengusung jenis layar yang melengkung disisi kanan dan kiri. Disebelah kiri atas juga memuat kamera selfe 32 MP.

Untuk konfigurasi Oppo Reno8 T 5G hampir sama dengn Oppo Reno8 T 4G. Perbedaanya hanya dibagian kamera, dimana ponsel ini pada kameranya ditingkatkan menjadi 108 MP.

Oppo Reno 8T 5G ditenagai dengan chipset Qualcomm Snapdragon 695 5G dengan RAM 8 GB dan ROM sebesar 128 GB/256 GB. Untuk daya, ponsel ini menggunakan baterai berkapasitas 4.800 mAh yang mendukung pengisian cepat SuperVOOC dengan kecepatan yang berkisar di angka 67 watt.

Selain itu, persamaan kedua series tersebut yaitu pada sistem operasi yang digunakan adalah Android 13 serta dipoles dengan tampilan antarmuka (UI) ColorOS 13.

Baca juga: Daftar VGA AMD Polaris Terbaik, Paling Direkomendasikan Untuk Komputer Gaming

Baca juga: Sekilas Tentang AMD Polaris, Tingkatkan Kualitas Gaming dan Editing

Baca juga: Jadwal Kapal Pelni Rute Sampit Semarang Februari 2023 Lengkap Dengan Harga Tiket dan Cara Pemesanannya

Nah, Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait spesifikasi dari Oppo Reno8 T 4G dan Reno8 T 5G. Jika kalian berminat dengan series terbaru ini, pastikan memilih yang sesuai dengan kebutuhan kalian. Sekian informasi dari kami semoga bermanfaat.

Sumber:

UPDATE TERBARU