Friday 1st of November 2024
×

Download Contoh Raport Penilaian Jenjang SD/MI Kurikulum Merdeka

Download Contoh Raport Penilaian Jenjang SD/MI Kurikulum Merdeka

--

ASCOMAXX.com - Pendidikan di Sekolah Dasar tak lepas dari penilaian. Setiap pembelajaran seorang guru pasti akan melakukan penilaian sumatif terhadap siswa-siswinya. Hal ini dilakukan untuk mengetahui kemampuan siswa-siswi sudah sejauh mana. Berikut ini kami berikan link unduh untuk contoh raport kurikulum merdeka.

Penilaian guru kepada siswa-siswinya ini dilakuan untuk mengukur kemajuan belajar siswa selama proses pembelajaran.


Tujuan dari penilaian ini adalah memberikan umpan balik kepada siswa tentang tingkat pemahaman mereka dalam materi yang diajarkan, serta memberikan informasi kepada guru tentang keterampilan dan kebutuhan belajar siswa.

Baca juga: Contoh Raport Kurikulum Merdeka SD/MI Terbaru 2023 di Excel, Begini Cara Membuat Formatnya yang Terupdate

Baca juga: Contoh Teks Deskripsi Raport K13 Kelas 1 SD/MI Terbaru 2023 dari Semua Aspek Penilaian

Baca juga: Download Aplikasi Raport K13 SD, SMP, dan SMA Untuk Ganjil Genap, Lengkap dengan Cara Menggunakan

Dengan adanya Kurikulum Merdeka ini diluncurkan Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek) untuk memulihkan pembelajaran di Indonesia setelah pandemi Covid-19.

Saat ini, segala sektor membutuhkan teknologi agar pekerjaan bisa cepat selesai dan lebih praktis. Dengan menggunakan Kurikulum Merdeka ada beberapa perubahan yang harus disesuaikan termasuk dalam hal penilaian kurikulum merdeka.

Download Contoh Raport Kurikulum Merdeka

Raport sendiri merupakan sebuah dokumen resmi yang berisi informasi mengenai prestasi belajar seorang siswa dalam suatu periode tertentu, biasanya dalam satu semester atau satu tahun pelajaran.

Sumber:

UPDATE TERBARU