Friday 17th of May 2024

Latihan Soal PTS PAI Kelas 2 SD/MI Semester 2 Tahun 2023 Terbaru Pilihan Ganda dan Isian

×

Latihan Soal PTS PAI Kelas 2 SD/MI Semester 2 Tahun 2023 Terbaru Pilihan Ganda dan Isian

--

9. Ar-Razzaq artinya…..
a. Maha Pemberi Rezeki
b. Maha penolong
c. Maha Esa

10. As-Salam artinya…….
a. Maha Pemberi Rezeki
b. Maha penolong
c. Maha Penyelamat


Baca juga: Pemilu 2024 Ditunda 2 Tahun 4 Bulan 7 hari, Istana Negara Angkat Bicara Soal Buntut Putusan Pengadilan Negeri Jakpus Ini

Baca juga: Sinopsis Film Khanzab (2023) Sajikan Kisah Horor Religi Mencekam Soal Sosok Misterius yang Meneror Sholat Dengan Menjelma Makmum

Baca juga: Bunyi Hukum Faraday I dan II, Dilengkapi dengan Rumus dan Contoh Soalnya

II. Isilah Titik-Titik di Bawah Ini

1. Kaum Samud menuduh nabi Soleh sebagai seorang ….
2. Bertanya akan membuat kita menjadi….
3. Kaum Samud yang ingkar mendapat azab berupa .........
4. Arti dari “ Al Asr “ adalah….
5. Orang yang menyianyiakan waktu termasuk orang yang ….
6. Kaum Sadum diazab Allah dengan ….
7. Istri nabi Luth termasuk manusia yang ............................ kepada Allah.
8. Jumlah Asma’ul husna Allah SWT ada….
9. Perbuatan menyekutukan Allah disebut….
10. Arya meyakini Allah Maha Suci. Arya mengucapkan………………………. Saat berzikir.

Nah, itulah contoh kumpulan soal PTS PAI Kelas 2 SD/MI Semester 2 Tahun 2023 yang bisa kalian kerjakan di rumah. Semoga artikel ini bisa bermanfaat untuk kalian semua yang membacanya ya.

Sumber:

UPDATE TERBARU