Saturday 3rd of May 2025
×

Kumpulan Soal Eksponen Kelas 10 SMA Beserta Kunci Jawabannya

Kumpulan Soal Eksponen Kelas 10 SMA Beserta Kunci Jawabannya

--

2. Tentukan berapakah nilai variabel z yang memenuhi pertidaksamaan eksponensial di bawah ini:
3 z² - 3z + 4 < 9 z – 1

Pembahasan:
3 z² - 3z + 4 < 9 z – 1
3 z² - 3z + 4 < (3²) z – 1
3 z² - 3z + 4 < 3 2z – 2


Basis pada kedua sisi pertidaksamaan bernilai sama yakni 3, sehingga cukup mengerjakan nilai pangkat atau eksponennya saja.
z² - 3z + 4 < 2z – 2
z² - 5z + 6 < 0
(z – 3) ( z – 2) < 0

Jika dibuat ke dalam garis persamaan maka terdapat garis yang menghubungkan antara nilai 2 dan 3 Himpunan penyelesaian dari pertidaksamaan di atas adalah 2 < z < 3

Baca juga: Cara Menentukan Awal Bulan Ramadhan 2023 dengan Metode Pengamatan dan Perhitungan

Baca juga: Cara Melacak Nomor HP Lewat Termux Terbaru 2023, Langsung Bisa Ketahuan Dalam Hitungan Detik

Baca juga: Kalender Jawa Bulan Januari 2023 Terupdate Berikut Nama Hari dan Hitungan Weton Sebagai Petuah

3. Diketahui akar-akar persamaan dari persamaan eksponensial 32y + 1 – 28 . 3y + 9 = 0 adalah y1 dan y2. Apabila nilai akar y1 > y2, tentukan berapakah nilai 4y1 – y2 …

Sumber:

UPDATE TERBARU