Saturday 20th of April 2024

Kelebihan Pondok Pesantren Gontor yang Membuatnya Jadi Tempat Idaman Orang Tua Mengajarkan Ilmu Agama Pada Anak

×

Kelebihan Pondok Pesantren Gontor yang Membuatnya Jadi Tempat Idaman Orang Tua Mengajarkan Ilmu Agama Pada Anak

--

ASCOMAXX.com – Melalui artikel ini akan kami sampaikan informasi penting kali ini mengenai 3 kelebihan pondok pesantren gontor. Untuk yang ingin masuk kesana ada baiknya kalian persiapkan biaya masuknya yang akan kami bahas berikut ini.

Pondok Pesantren Gontor ini merupakan sebuah pondok pesantren yang pastinya sudah sangat dikenal oleh masyarakat di Indonesia. Setiap tahunnya Pondok PesantrenGontor ini membuka kesempatan atau pendaftaran untuk masayarakat yang ingin mencari ilmu di pondok pesantren.


Jika kamu berniat untuk masuk ke sini maka kamu tak boleh melewatkan artikel ini, baca hingga usai, ya.

Baca juga: Saham Blue Chip Adalah: Pengertian, Ciri-Ciri, Jenis, dan Kelebihannya

Baca juga: Apa Aliran Pondok Pesantren Al Fatah Temboro Magetan? Berikut Penjelasan Terkait Ideologinya

Baca juga: Pondok Pesantren Al Fatah Temboro Magetan: Tentang, Lokasi, Sejarah, dan Jenjang Pendidikan

Gontor kini jadi salah satu pesantren paling terkenal di Indonesia. Saat ini Gontor telah memiliki 12 Kampus Gontor Putra dan 8 Kampus Gontor Putri yang berlokasi di berbagai daerah mulai dari Aceh hingga Sulawesi.

Gontor, pesantren ini berlokasi di Kecamatan Mlarak, Kabupaten Ponorogo, Jawa Timur, Indonesia. Di bawah ini sejarahnya yang perlu kamu tahu.

Sumber:

UPDATE TERBARU