Saturday 20th of April 2024

Pondok Pesantren Salafi Adalah : Pengertian, Ciri-Ciri dan Kurikulumnya, Metode Belajar Modern Dengan Akidah Islam

×

Pondok Pesantren Salafi Adalah : Pengertian, Ciri-Ciri dan Kurikulumnya, Metode Belajar Modern Dengan Akidah Islam

--

Baca juga: Pendaftaran Pondok Pesantren Nurul Qadim Probolinggo Tahun 2023: Materi Tes dan Link Pendaftaran

Baca juga: 10 Pondok Pesantren di Jogja Lengkap dengan Alamatnya, Tunggu Apa Lagi? Ayo Mondok!


Baca juga: Rekomendasi Pondok Pesantren Terbaik dan Populer di Jombang, Miliki Fasilitas Terbaik dan Jenjang Pendidikan Jelas

Kurikulum Pondok Pesantren Salafi

Berdasarkan penjelasan di atas, diketahui kurikulum pesantren salafiyah terdiri dari pelajaran yang berkisar pada ilmu pengetahuan agama. Terutama pengetahuan-pengetahuan lainnya yang berhubungan dengan:

  1. Bahasa Arab (‘ilmu al-sharaf, al-nahwu dan ‘ilmu al-alat lainya);
  2. Syari’at (‘ilmu fiqih, dari yang menyangkut hal ibadat sampai pada hal mu’amalat);
  3. Al-qur’an serta tafsir-tafsirnya;
  4. Al-hadits beserta mustalah al-hadits;
  5. Al-kalam;
  6. Al-tauhid;
  7. Mantiq (logika);
  8. Tasawwuf dan tarikh.

Oleh karena itu, pondok pesantren salaf (salafiyah) bisa dibilang pengertiannya sama dengan pondok pesantren klasik atau tradisional. Sistem sorogan (bahasa jawa yang berarti menyodorkan) dipakai dan diterapkan dalam lembaga-lembaga pengajian (madrasah), tanpa mengenalkan pengajaran pengetahuan umum. Bagaimana? Tertarik untuk pondok disini?

Sekian dulu artikel ini mengenai Pondok Pesantren Salafi Adalah : Pengertian, Ciri-Ciri dan Kurikulumnya yang dapat kami sampaikan. Semoga bermanfaat!

Sumber:

UPDATE TERBARU