Monday 6th of May 2024

Ukuran Area Servis Pada Lapangan Bola Voli Adalah? Disertai Gambar Lapangannya

×

Ukuran Area Servis Pada Lapangan Bola Voli Adalah? Disertai Gambar Lapangannya

--

Ukuran Area Servis Lapangan Voli

Diketahui jika ukuran area servis pada lapangan bola voli adalah 3-8 meter (panjang) dan 9 meter (lebar). Ukuran 3-8 meter diambil dari garis belakang lapangan. Sedankan ukuran lebar harus simetris dan sejajar dengan garis belakang.

Baca juga: Cara Membuat Harga Coret di Tokopedia Untuk Diskon Tokomu, Dijamin Praktis dan Gampang Banget!


Baca juga: Kode Remote AC Polytron Universal Terbaru 2023, Lengkap Cara Setting Paling Mudah

Baca juga: Cara Pembelian Tiket TMII Perayaan Tahun Baru 2023 Secara Online dan Cek Ketentuannya Disini!

Untuk menambah informasi, servis pada permainan voli merupakan pukulan bola pertama dari garis paling belakang lapangan untuk mengawali permainan bola voli. Teknik dasar untuk melakukan servis sendiri dibagi menjadi dua yaitu:

1. Servis Atas

Begini cara melakukan servis atas:

• Servis atas dilakukan pada posisi di luar garis belakang.
• Posisi tubuh tegak dan pandangan fokus ke arah datangnya bola.
• Kaki kiri berada di depan dan dilakukan bersamaan dengan salah satu memegang bola.
• Bola dilemparkan ke atas dan dipukul menggunakan jari tangan yang dikepal.
• Bola harus dipukul dengan power agar mencapai area lawan.
• Setelah melakukan pukulan, posisi tubuh kembali semula.

Sumber:

UPDATE TERBARU