Tuesday 14th of May 2024

Cara Membuat Kandang Ayam Bangkok Modern dan Paling Mudah, Dijamin Harga Lebih Irit

×

Cara Membuat Kandang Ayam Bangkok Modern dan Paling Mudah, Dijamin Harga Lebih Irit

--

ASCOMAXX.com – Ingin membuat kandang ayam bangkok tapi bingung harus bagaimana? Nah, pada artikel berikut ini adalah informasi mengenai beberapa cara membuat kandang ayam bangkok modern yang tidak boleh kamu lewatkan. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Kandang merupakan sebuah struktur atau bangunan tempat hewan perliharaan. Kandang dikategorikan menurut jumlah hewan yang menempatinya. Hal tersebut membuat kandang memiliki banyak desain bangunan.


Baca juga: Spoiler Drama China Women Walk the Line (2022) Episode 29-30, Xiong Qi Ming Bicarakan Perasaannya Kepada Gu Jiao

Baca juga: Cara Nonton Konser Secret Number di Manado, 17 Desember 2022: Link Registrasi Gratis dan Bisa Mendapatkan Doorprize

Baca juga: Love Bombing adalah: Berikut Pengertian, Ciri-Ciri, dan Cara Menghindarinya

Salah satu kandang perliharaan yang harus mendapatkan perhatian lebih adalah kandang ayam. Untuk membuat kandang ayam, kamu bisa menggunakan beberapa bahan seperti bambu, kawat, kayu, dan masih banyak lainnya. Sebelum membuatnya, kamu harus sudah memiliki desain kandang terlebih dahulu.

Cara Membuat Kandang Ayam Bangkok

Persyaratan kandang :

1. anak ayam (DOC) hingga usia 6 minggu, setiap 1 m2 digunakan untuk 20 – 30 ekor anak ayam.

2. ayam dara / ayam muda setiap 1 m2 digunakan untuk 16 ekor.

3. ayam dewasa ( induk betina siap bertelur ) setiap 1 m2 digunakan untuk 8 ekor, dengan perbandingan 1 jantan : 7 betina.

Perlengkapan kandang :

1. Tempat pakan / tempat minum usahakan selalu bersih, serta air minum selalu baru dan bersih.

2. Tempat bertengger dimaksudkan agar ayam tidak saling bertindih dan ayam dapat melakukan perilaku alaminya.

3. Sangkar telur harus disediakan, mencegah ayam bertelur dilantai yang mengakibatkan pecah, telur kotor dan lain-lain.

Sumber:

UPDATE TERBARU