Tuesday 14th of May 2024

Jalan Tol Cibitung-Cilincing Siap Beroperasi Seluruh Seksi, Hubungkan Cikarang Hingga Pelabuhan Tanjung Priok

×

Jalan Tol Cibitung-Cilincing Siap Beroperasi Seluruh Seksi, Hubungkan Cikarang Hingga Pelabuhan Tanjung Priok

--

ASCOMAXX.com – Artikel berikut ini adalah informasi mengenai jalan tol Cibitung-Cilincing yang dikabarkan siap beroperasi seluruhnya tahun ini. Simak ulasan lengkapnya di bawah ini agar tidak ketinggalan informasi pentingnya!

Indonesia selalu mengembangkan sarana dan prasarana transportasi agar menjadi lebih baik. Hal tersebut membuat pembangunan jalan hingga saat ini masih menjadi perhatian, termasuk jalan tol.


Baca juga: Profil dan Spesifikasi Jalan Tol Cibitung, Salah Satu Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta 2

Baca juga: Sinopsis Anime Majutsushi Orphen Hagure Tabi: Urbanrama-hen, Melanjutan Perjalanan Seru Orphen dan Kawan-Kawan

Baca juga: Tata Cara Naik Transjakarta 2023, Perjalanan Jadi Makin Lancar

Jalan tol sendiri merupakan jalan umum atau tertutup di mana para penggunanya dikenakan biaya (atau tol) untuk melintasinya sesuai tarif yang berlaku. Jalan tersebut menjadi suatu bentuk pemberian tarif pada jalan yang umumnya diterapkan untuk menutupi biaya pembangunan dan perawatan jalan.

Tentang Jalan Tol Cibitung

Dilansir dari berbagai sumber, Cibitung-Cilincing atau Jalan Tol Cibicil adalah salah satu jalan tol yang merupakan bagian dari Jalan Tol Lingkar Luar Jakarta 2 atau JORR 2 yang rencananya akan menyambung dengan Jalan Tol Cimanggis–Cibitung dan Jalan Tol Jakarta–Cikampek di bagian selatan dan Jalan Tol Akses Tanjung Priok di bagian utara.

Jalan tol ini diketahui menghubungkan kawasan DKI Jakarta, yaitu dari Cibitung Kabupaten Bekasi dengan Cilincing, Jakarta Utara serta dibagi menjadi empat seksi.

Sumber:

UPDATE TERBARU