Saturday 4th of May 2024

Kronologi Pecahnya Jembatan Kaca The Geong Banyumas yang Tewaskan 1 Wisatawan

×

Kronologi Pecahnya Jembatan Kaca The Geong Banyumas yang Tewaskan 1 Wisatawan

--

ASCOMAXX.com – Kasus sebuah kecelakaan di wahana tempat wisata Banyumas menjadi sorotan belakangan. Adalah jembatan kaca The Geong di komplek Hutan Pinus Limpakuwus, Kabupaten Banyumas, Jawa Tengah pada Rabu (25/10/2023) pecah hingga menewaskan seorang wisatawan.

Setelah diusut Kepala Dinas Pemuda, Olahraga, Budaya, dan Pariwisata (Kadisporabudpar) Kabupaten Banyumas, Setia Rahendra mengatakan bahwa penyebab insiden ini adalah kaca jembatan yang tipis.


Baca juga: Bayangan Bulan Artemis Bikin Ketar-Ketir! Baca Manga Shuumatsu no Valkyrie Chapter 84 Bahasa Indonesia

Baca juga: Mingkyung Dinner Bareng Boss Yiseob! Yuk Lanjut Baca Manhwa Yiseob's Relationship (Lee Seob’s love) Chapter 22 Bahasa Indonesia

Baca juga: Link Baca Manhwa Cry, Or Better Yet, Beg Chapter 13 Bahasa Indonesia, Spoiler : Matthias Ibaratkan Layla Sebagai Burung Kenari

Lantas, bagaimanakah kronologinya?

Kronologi Jembatan Kaca Pecah di The Geong

Melansir dari berbagai sumber, pada hari kejadian, wisatawan yang berkunjung ke area wisata Jembatan Kaca The Geong ada sekitar 15 orang. Dari 15 orang tersebut, empat wisatawan di antaranya melakukan swafoto di atas jembatan kaca.

"Empat orang di antaranya melakukan swafoto di lokasi Jembatan kaca. Ketika (empat pengunjung) sampai di tengah, ternyata jembatan kaca tersebut pecah, dan terjadilah insiden kecelakaan," kata Setia.

Dari empat pengunjung yang menjadi korban tersebut, dua orang jatuh dan bisa berpegangan di jembatan. Alhasil, posisi kedua pengunjung tersebut bergantung ke jembatan.

Sumber:

UPDATE TERBARU