Saturday 18th of May 2024

Daftar Materi Pelajaran Prakarya Kelas 9 Semester 2 Terbaru, Cek Lengkapnya Disini!

×

Daftar Materi Pelajaran Prakarya Kelas 9 Semester 2 Terbaru, Cek Lengkapnya Disini!

--

Materi Prakarya Kelas 9 Semester 2

KERAJINAN

BAB I Kerajinan Berbasis Media Campuran

  • Prinsip Kerajinan Berbasis Media Campuran
  • Menyederhanakan Bentuk dengan Mengurangi atau Menambah Bentuk Produk Kerajinan Berbasis
  • Media Campuran (Stilasi)
  • Merubah Bentuk Produk KErajinan Berbasis Media Campuran (Deformasi)
  • Jenis dan Karakteristik Kerajinan Berbasis Media Campuran 13 C. Produk dan Proses Kerajinan
  • Berbasis Media Campuran
  • Batu
  • Logam
  • Plastik
  • Kayu
  • Keramik

REKAYASA

BAB II Dasar-Dasar Elektronika

  • Wawasan Elektronika
  • Komponen Elektronika Dasar
  • Jenis dan Manfaat
  • Elektronika Analog
  • Elektronika Digital
  • Sistem Pengendali
  • Peralatan Listrik
  • Pembuatan Rangkaian Stop Kontak

BUDI DAYA

BAB III Budi Daya Ikan Hias

  • Komoditas Ikan Hias
  • Sarana dan Peralatan Budi Daya (Pembesaran Ikan Hias)
  • Bahan
  • Alat
  • Wadah Budi Daya Ikan Hias
  • Persiapan Wadah Budi Daya Ikan Hias
  • Pembuatan Wadah Budi Daya (Akuarium) Ikan Hias
  • Persiapan Wadah Budi Daya Ikan Hias
  • Proses Budi Daya Pembesaran Ikan Hias

Baca juga: Daftar Materi Pelajaran Bahasa Sunda Kelas 3 SD/MI Semester 1/2 Kurikulum Merdeka, Pelajari di Sini

Baca juga: Contoh Judul Skripsi Jurusan PGSD Kualitatif Terbaru, Materi Sederhana Mudah Dapat ACC Dosbing!

Baca juga: Daftar Materi Pelajaran Penjaskes Kelas 8 Semester 1 dan 2 SMP/MTS, Terlengkap!

PENGOLAHAN

BAB IV Pengolahan Bahan Pangan Setengah Jadi dan Produk Samping dari Bahan Perikanan dan Peternakan Menjadi Makanan

  • Makanan dari Bahan Pangan Setengah Jadi
  • Pengertian
  • Jenis dan Manfaat
  • Teknik Pengolahan Makanan dari Setengah Jadi Bahan baku Perikanan dan Peternakan
  • Tahap Pembuatan Makanan dari Bahan Setengah Jadi Bahan Baku Hasil Perikanan dan Peternakan
  • Makanan dari Bahan Pangan Produk Samping
  • Pengertian
  • Jenis dan Manfaat
  • Teknik Pengolahan Makanan dari Produk Samping Bahan Baku Perikanan dan Peternakan
  • Tahapan Pengolahan
  • Pengemasan

Demikianlah informasi yang dapat kami bagikan mengenai daftar materi pelajaran prakarya kelas 9 semester 2 yang bisa jadi bahan acuan pembelajaran. Sekian informasi yang dapat kami bagikan, semoga bisa bermanfaat dan selamat belajar. 

Sumber:

UPDATE TERBARU