Friday 17th of May 2024

Awas Penipuan! Berikut Beda Cek Bank BRI Asli dan Palsu yang Wajib Kamu Ketahui Sebelum Transaksi

×

Awas Penipuan! Berikut Beda Cek Bank BRI Asli dan Palsu yang Wajib Kamu Ketahui Sebelum Transaksi

--

Sekilas Tentang Cek BRI

Cek (cheque) sendiri merupakan surat atau warkat (dokumen) yang berisi perintah tak bersyarat dari nasabah bank agar bank tersebut membayarkan sejumlah uang yang tertera pada surat itu kepada orang atau pembawanya. Bank BRI telah memiliki layanan ini untuk mempermudah transaksi dari para nasabahnya.

Baca juga: Cara Cetak Laporan Bos K7A di ARKAS Terbaru, Tak Perlu Bingung Cuma Butuh 5 Menit Saja


Baca juga: Baca Webtoon Juvenile Offender Chapter 3 Bahasa Indonesia Lee Ajarkan Cara Mengalahkan Kickboxer Pro Dengan Satu Jari

Baca juga: Cara Install Game Tower of Fantasy di Android dan PC Terbaru 2023, Pastikan Koneksi Internetmu Lancar Ya!

Cara Membedakan Cek BRI Asli dan Palsu

Untuk membedakan cek BRI asli dan palsu, kamu harus mengetahui ciri-cirinya. Berikut ini adalah ciri-ciri cek asli yang mana harus kamu tandai:

Untuk menambah informasi, berikut ini adalah ciri-ciri dari cek asli bank BRI yang harus kamu perhatikan:

1. Bahan baku kertas menggunakan security paper CBS sesuai standar cetakan surat berharga yang mengandung serat pengaman tampak warna biru, merah dan kuning di bawah sinar UV dan memiliki watermark berupa logo percetakan sekuriti.

2. Desain cek warna dasar biru tua. Desain BG warna dasar kuning.

3. Semua field ter-block invisible ink, termasuk field cabang.

4. Nomor seri terdiri dari dua jenis. Pertama, menggunakan tinta penetrasi merah ber-fluorescent hijau atau kuning yang terdapat di pojok kanan atas, dan dikelilingi dengan mikro teks tulisan "PTBANKRAKYATINDONESIA(Persero)Tbk". Kedua, nomor seri menggunakan invisible ink yang terdapat di bagian kiri bawah.

5. Latar belakang menggunakan raster mikro teks "BRI".

6. Setiap garis pembatas antar field terdiri dari mikro teks "PTBANKRAKYATINDONESIA(Persero)Tbk".

7. Kolom tanda tangan ter-block invisible ink dan terdapat logo BRI.

Sumber:

UPDATE TERBARU