Saturday 21st of September 2024

Cara Merekam Layar Samsung Galaxy A10 dengan Mudah dan Tanpa Aplikasi Tambahan

×

Cara Merekam Layar Samsung Galaxy A10 dengan Mudah dan Tanpa Aplikasi Tambahan

--

Samsung sendiri mengeluarkan berbagai produk salah satunya adalah smartphone. Banyak tipe smartphone Samsung yang selalu ditunggu-tunggu dan disukai oleh banyak orang di seluruh dunia. Mengingat smartphone ini telah populer di pasaran.

Baca juga: Cara Mengatasi Hack Akun Higgs Domino Island, Main Game Jadi Lebih Aman dan Legal


Baca juga: Cara Main Tower of God Great Journey APK 2023, Game RPG Seru dengan Banyak Mode Cerita

Baca juga: SPAN-PTKIN 2023: Jadwal Pelaksanaan, Cara Pendaftaran, Syarat, dan Ketentuan Umum

HP Samsung sendiri memiliki berbagai tipe salah satunya adalah Galaxy A10. Hp tersebut juga memiliki fitur canggih, termasuk merekam layar HP. Kegiatan merekam layar di HP memang menjadi hal lumrah dan sering digunakan beberapa orang untuk berbagai tujuan.

Ternyata, dalam merekam layar di HP Samsung Galaxy A10 ini tidak melulu harus menggunakan aplikasi. Lantas, bagaimanakah caranya?

Cara Rekam Layar HP Samsung Galaxy A10

Dilansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah cara rekam layar HP Samsung Galaxy A10:

Metode 1

  1. Pada awalnya geser ke bawah untuk membuka panel Cepat.
  2. Selanjutnya, klik pada tiga titik dan pilih tombol Edit. Jika tidak, kamu dapat menggesek ke kiri dan menekan ikon Plus.
  3. Temukan Perekam layar pada tombol Tersedia lalu tahan Perekam layar.
  4. Seret dan lepas Perekam layar ke panel Cepat, dan tekan tombol Selesai.

Sumber:

UPDATE TERBARU