INFO Jadwal Rilis Film Hello Ghost (2023) , Film Remake Korea Selatan Yang Dibintangi Tora Sudiro Hingga Indro Warkop
--
Detail dan Daftar Pemain Film Hello Ghost (2023)
| Tahun Rilis | 2023 |
| Genre | Comedy, Family, Fantasy, Friendship, Horror, Melodrama, Mystery |
| Sutradara | Indra Gunawan |
| Produksi | Falcon Pictures |
| Negara | Indonesia |
| Durasi | - |
| Judul Lain | Hellowoo Ghosteu |
Sinopsis Film Hello Ghost (2023)
Keinginan Kresna bunuh diri gagal total dan ternyata Ia malah sehat wal afiat, walau harus mendekam di RS beberapa waktu. Setelah kejadian itu, ia dihantui 4 arwah yang baru akan pergi jika Kresna mengikuti keinginan mereka. Hantu hantu tersebut memiliki kepribadian yang berbeda beda.
Ke-4 hantu itu terdiri dari sosok Kuatno, yang merupakan hantu kakek tua yang memiliki kepribadian mata keranjang. Ada juga hantu Bima yang semasa hidup merupakan supir angkot yang gemar merokok. Ada juga sosok hantu Lita yang memiliki kepribadian sensitif. Lalu bagaimana kisah selanjutnya?
UPDATE TERBARU
Link Drama China A Love Never Lost (2025) Full Episode Sub Indo Akhirnya Rilis Setelah Ditunda Selama 5 Tahun
Sabtu / 01-11-2025,18:47 WIB
Viral! Profil dan Biodata Wei Da Xun Aktor yang Curi Perhatian Penikmat Drama Dalam A Love Never Lost (2025)
Sabtu / 01-11-2025,18:45 WIB
Profil dan Biodata Chun Xia atau Jessie Li MC Drama China A Love Never Lost yang Viral di Weibo
Sabtu / 01-11-2025,18:40 WIB
Sosok Beby Prisillia Istri Onadio Leonardo yang Diduga Konsumsi Narkoba Kini Sudah Dipulangkan oleh Polda Metro Jaya
Sabtu / 01-11-2025,18:13 WIB
Profil Onadio Leonardo, Partner Habib Jafar di Log In yang Diciduk Polisi Gara-Gara Kepergok Pakai Narkoba
Sabtu / 01-11-2025,18:10 WIB