Friday 2nd of May 2025
×

Download Latihan Soal Matematika SMK Semester 2 Tahun 2023 Lengkap Dengan Kunci Jawabannya, Kerjakan dan Cek Skormu di Sini

Download Latihan Soal Matematika SMK Semester 2 Tahun 2023 Lengkap Dengan Kunci Jawabannya, Kerjakan dan Cek Skormu di Sini

--

1. Diketahui daerah hasil y = 9 – 3x, daerah asalnya {x| – 1×5} adalah…

A. 6 y 12


B. – 6 y 12

C. 6 y -12

D. 7 y 12

E. – 7 y 12

Jawaban : B

2. Bila f(x) = x2 + 4x -3 dan (f – g)(x) = 2x + 5, maka nilai dari g (-2) adalah…

A. -8

B. -4

C. 1

D. -15

E. 5

Baca juga: Download Soal PAS Matematika Kelas 4 Semester 2 Pilihan Ganda dan Essay Tahun Ajaran 2022/2023 dan Pembahasannya

Baca juga: Kunci Jawaban Bahasa Inggris Kelas 9 SMP Halaman 135 hingga 138 Kurikulum Merdeka 2023, Tambah Peluang Lulusmu

Baca juga: Daftar Contoh Judul Skripsi Untuk Jurusan Pendidikan Bahasa Inggris yang Belum Digunakan, Referensi Mahasiswa Semester Akhir yang Mageran

Jawaban : A

3. Jika f(x) = x2 + 2, maka nilai dari f(x + 1) adalah…

A. x2 + 3x + 3

B. x2 + 2x + 3

C. x2 + 2x – 3

D. x2 + 3

E. x2 – 2x + 3

Jawaban : B

4. Jika f(x) = x3 + 3 dan g(x) = 4x, maka nilai dari (f o g) (x) adalah…

A. 3x3 + 64

B. 3x3 + 3

C. 64x3 – 3

D. 6x3 + 3

E. 64x3 + 3

Jawaban : E

5. Jika g(x) = 6 – 3x + x2. Maka nilai dari 4g(-2) adalah…

A. 32

B. 64

C. 16

D. 8

E. 4

Jawaban : B

Sumber:

UPDATE TERBARU