Sunday 16th of June 2024

Contoh Susunan Acara Wisata Sekolah yang Baik dan Runtut, Agar Anak-Anak Bisa Belajar dan Bermain

×

Contoh Susunan Acara Wisata Sekolah yang Baik dan Runtut, Agar Anak-Anak Bisa Belajar dan Bermain

--

Acara wisata (itinerary) juga dapat diartikan sebagai sebuah dokumen yang memuat hal ikhwal tentang penyelenggaraan wisata sejak pemberangkatan, di tempat tujuan hingga kembali ke tempat asal.

Baca juga: Link Download Template Kata Kata MC Dangdut Hajatan Terbaru, Dari Sambutan Sampai Penutup Lengkap


Baca juga: Download PP WA Anime Perempuan Hijab Lucu dan Imut, Langsung Unduh dan Pasang Disini!

Baca juga: Daftar Susunan Acara Perpisahan SMP Kelas 9 Lengkap Dengan Link Download Format Rundown Dari Awal Sampai Selesai

Contoh Susunan Acara Wisata Sekolah

Melansir dari berbagai sumber, berikut ini adalah contoh susunan acara wisata sekolah yang bisa kamu jadikan inspirasi:

Susunan Acara Wisata Sekolah

07.00 : Siswa berkumpul di sekolah
07.40 : Rombongan berangkat dengan bus
09.00 : Rombongan tiba di kebun binatang-
12.00 : Makan siang bersama-
13.00 : Kegiatan pengarahan
15.00 : Rombongan pulang​

Nah, demikianlah informasi mengenai contoh susunan acara wisata sekolah yang dapat kami sampaikan. Semoga bisa bermanfaat dan selamat berwisata!

Sumber:

UPDATE TERBARU