Friday 17th of May 2024

Resep dan Cara Buat Salad Buah dengan Whip Cream Untuk 1 Porsi, Nikmat Disantap Saat Suasana Panas

×

Resep dan Cara Buat Salad Buah dengan Whip Cream Untuk 1 Porsi, Nikmat Disantap Saat Suasana Panas

--

ASCOMAXX.com – Ingin menyiapkan stok camilan sehat di rumah? Yuk, coba bikin salad buah. Kali ini, Fimela hadirkan lima resep salad buah sederhana yang bisa dicoba dibuat sendiri. Salad buah adalah hidangan manis dan menyegarkan yang banyak penggemarnya. Makanan ini bisa menjadi camilan sehat yang mudah untuk dibuat di rumah.

Maka dari itu disini akan kami berikan informasi mengenai Resep dan Cara Buat Salad Buah dengan Whip Cream Untuk 1 Porsi yang akan kami bahas disini. Kamu hanya perlu simak artikel di bawah ini ya.


Baca juga: Resep Es Buah Segar dan Nikmat 100 Porsi untuk Acara Besar, Dijamin Banyak yang Suka!

Baca juga: 1 Kg Bihun Untuk Berapa Porsi Lengkap Dengan Resep dan Cara Masaknya yang Enak Serta Gampang

Baca juga: 1 Kg Bihun Untuk Berapa Porsi Lengkap Dengan Resep dan Cara Masaknya yang Enak Serta Gampang

Berbagai jenis buah yang ada dalam salad buah tentunya memiliki kandungan nutrisi yang sangat baik untuk kesehatan. Selain tinggi serat, ada kandungan vitamin, mineral, dan antioksidan, salad buah juga mengenyangkan dan bisa menambah energi. 

Salad buah mengandung banyak nutrisi yang baik untuk tubuh. Tidak hanya untuk kesehatan tubuh, makanan manis ini juga dapat menyehatkan mental.

Salad buah terdiri dari berbagai macam buah yang dipadukan dengan berbagai macam topping. Buah-buah yang digunakan biasanya memiliki banyak serat yang baik untuk tubuh. Kandungan serat yang terdapat di dalamnya mampu menjaga saluran pencernaan agar berfungsi dengan baik.

Sumber:

UPDATE TERBARU