Sunday 8th of September 2024

Bocoran Leak Kit Dehya Genshin Impact, Bisa Lancarkan Leaping Attack dan Pengaruh AoE Pyro Damage!

×

Bocoran Leak Kit Dehya Genshin Impact, Bisa Lancarkan Leaping Attack dan Pengaruh AoE Pyro Damage!

--

ASCOMAXX.com –  Penggemar setia game Genshin Impact! Informasi terkini hadir untukmu yang ingin mengetahui pembahasan terbaru tentang bocoran leak kit Dehya Genshin Impact yang beberapa hari ini diperbincangkan.

Meskipun Leak sudah menjadi hal umum terjadi di komunitas Genshin Impact, ternyata kali ini leaker bagikan leak kit Dehya Genshin Impact yang akan datang di roster playable character pada versi 3.5 mendatang.


Baca juga: Update! Genshin Impact Versi 3.4, Ada Area Desert of Hadramaveth Hingga Munculnya Karakter Baru Bintang 5

Baca juga: Jadwal Maintenance Genshin Impact Versi 3.4, Ada Fitur Pra Unduh dan Berikan Kompensasi Kepada Traveller

Baca juga: Karakter Wanita Paling Populer di Genshin Impact, Nahida Tetap Number One!

Sama seperti Alhaitham, Dehya sendiri sudah hadir di Archon Quest Arc Sumeru sejak versi 3.0 kemarin. Namun, akhirnya ia baru akan dijadikan playable character pada versi 3.5 nanti bersama dengan Mika.

Sumber:

UPDATE TERBARU