Friday 17th of May 2024

Sertifikasi Guru Diputihkan dan TPG 2023 Dapat Mencapai 20 Juta, Apakah Benar?

×

Sertifikasi Guru Diputihkan dan TPG 2023 Dapat Mencapai 20 Juta, Apakah Benar?

--

ASCOMAXX.com – Berita heboh kini hadir yang menyelimuti lingkup para tenaga pendidik. Di awal tahun 2023, sudah banyak informasi simpang siur mengenai sertifikasi guru yang diputihkan dan membuat TPG 2023 dapat mencapai 20 juta. Tak jarang banyak yang bertanya apakah berita tersebut benar adanya?

Bagi Anda yang ingin mendapatkan konfirmasi jawaban mengenai hal tersebut, langsung saja simak pembahasan yang kami sediakan di artikel berikut.


Baca juga: Karakter Wanita Paling Populer di Genshin Impact, Nahida Tetap Number One!

Baca juga: Heboh Ratusan Siswi SMP SMA Ponorogo Hamil dan Inginkan Dispensasi di Pengadilan Agama!

Baca juga: Viral! Ratusan Siswi SMP SMA Ponorogo Banyak yang Hamil di Bawah Umur dan di Luar Nikah!

Kabar terbaru kali ini mengenai berita yang berhubungan dengan tunjangan profesi guru 2023 tanpa sertifikasi memiliki peraturan baru. Maksudnya adalah, para pendidik atau guru sudah bisa mendapatkan tunjangan profesi guru dengan cara diputihkan.

Berita ini pun menjadi sebuah angina segar bagi para guru yang telah mengabdikan jasanya. Akan tetapi, selama ini tunjangan profesi guru menjadi program yang menjamin kesejahteraan guru dan kemungkinan besar akan diprotes jika TPG benar dihapuskan.

Sumber:

UPDATE TERBARU