Friday 17th of May 2024

3 Rekomendasi Aplikasi Translate Bahasa Dayak ke Indonesia Terbaru 2023, Penyimpanan Kecil, dan Mudah Digunakan

×

3 Rekomendasi Aplikasi Translate Bahasa Dayak ke Indonesia Terbaru 2023, Penyimpanan Kecil, dan Mudah Digunakan

--

Rekomendasi Aplikasi Translate Bahasa Dayak

Untuk belajar Bahasa Dayak lebih mudah, berikut ini adalah beberapa rekomendasi aplikasi translate Bahasa Dayak yang bisa kamu pergunakan:

Baca juga: Rekomendasi Sunscreen Untuk Kulit Kering Terbaik 2023, Sudah Diawasi Dermatovenereologist yang Dijamin Aman


Baca juga: Rekomendasi Travel Semarang Pemalang PP Terbaik 2023, Tarif Murah, dan Dilengkapi dengan Jadwalnya

Baca juga: Rekomendasi 7 Hotel Bintang 2 di Bandung Murah 100 Ribuan Saja Per Malam, Cocok Buat Kaum Mendang-Mending

1. Kamus Dayak

Merupakan aplikasi pendidikan yang ditujukan untuk orang yang ingin belajar bahasa dayak, terutama orang yang ingin mengunjungi kalimantan/borneo dimana kalimantan merupakan tempat sebagian besar suku dayak dan banjar.

2. Kamus Bahasa Suku Dayak Kaltim

Bahasa Dayak di Kalimantan Tengah disebut juga bahasa Dayak Ngaju. Beberapa sub suku Dayak seperti Katingan, Kapuas, Tengah, Mengkatip, dan Bakumpai pada dasarnya menggunakan bahasa yang sama, yaitu bahasa Dayak Ngaju atau bahasa Dayak Kalimantan Tengah.

3. Aplikasi Kamus Dayak Ngaju

Aplikasi ini memberikan kemudahan untuk menterjemahkan bahasa Dayak Ngaju ke Indonesia dan Indonesia ke bahasa Dayak Ngaju. Mudah digunakan dan praktis. Database akan diperbaharui secara berkala.

Nah, itu dia informasi mengenai rekomendasi aplikasi translate Bahasa Dayak ke Indonesia yang dapat kami sampaikan. Semoga informasi di atas bisa bermanfaat, ya!

Sumber:

UPDATE TERBARU