Tuesday 21st of May 2024

Daftar Praktek Dokter Kandungan di Medan, Berikan Layanan Darurat dan Tanggap!

×

Daftar Praktek Dokter Kandungan di Medan, Berikan Layanan Darurat dan Tanggap!

--

1. Dokter Binarwan Halim, M.Ked (OG), Sp.OG (K), FICS.

Beliau mendirikan Halim Fertility Center (HFC) sebagai klinik pertama yang menyediakan Program Kesuburan dan Bayi Tabung di Pulau Sumatera. HFC berlokasi di Lantai 5 RSIA Stella Maris, Jalan Samanhudi No. 20, Medan.


Konsultasi dengan dokter tersedia mulai pukul 16.00 hingga 21.30 WIB. Untuk membuat janji atau konsultasi, dapat menghubungi nomor telepon (061) 4158383 atau melalui WhatsApp di 08116318000.

2. Dokter Adek Novita Dayeng, Sp.OG.

Menyediakan layanan konsultasi kesehatan kebidanan dan kandungan yang dibutuhkan oleh ibu hamil. Pemeriksaan kehamilan disarankan dilakukan minimal 8 kali, dengan kunjungan ke dokter kandungan setiap bulan selama 6 bulan pertama kehamilan.

3. Dokter Juniansen Purba, Sp.OG,

Berpraktik di Jalan Setia Budi No.90I, Tj. Rejo, Kecamatan Medan Sunggal, Medan. Untuk membuat janji sebelumnya, kalian dapat menghubungi nomor telepon (061) 8225427.

Baca juga: Daftar Tempat Praktek Bidan Kota Malang Terdekat Dengan Lokasi Saya Buka 24 Jam, Melayani Ibu Menyusui dan Bayi Baru Lahir!

Baca juga: Cari Lokasi Praktik Bidan Terdekat Sekitar Saya, Mudah Dengan Google Maps!

Baca juga: Contoh Denah Ruangan Klinik Praktek Bidan, Bisa Dijadikan Referesni Bangunan!

4. Dokter Elida Roulina Sidabutar, Sp.OG (K)

Beliau telah menyelesaikan pendidikan Spesialis Obstetri dan Ginekologi di Fakultas Kedokteran Universitas Sumatera Utara. Dokter Elida juga terdaftar sebagai anggota Ikatan Dokter Indonesia (IDI) dan Perkumpulan Obstetri dan Ginekologi Indonesia (POGI).

5. Dokter Rimin, Sp.OG, M.K.M.

Memiliki praktik yang berlokasi di Jalan Perniagaan No.17, Kesawan, Kecamatan Medan Barat, Medan. Praktik dokter ini buka setiap hari Senin hingga Sabtu, dari pukul 17.00 hingga 19.00 WIB. Untuk membuat janji sebelumnya, kalian dapat menghubungi nomor telepon (061) 4518408.

Demikianlah informasi yang dapat kami sampaikan terkait daftar tempat praktek dokter kandungan di Medan yang bisa dikunjungi atau untuk referensi dalam menentukan tempat pemeriksaan terbaik untuk calon buah hati. Semoga bisa bermanfaat dan diberikan kelancaran.

Sumber:

UPDATE TERBARU