Thursday 16th of May 2024

7 Perbedaan Bukti Transfer BRI Palsu dan Asli Terbaru, Makin Identik Harus Makin Teliti Biar Tidak Jadi Korban

×

7 Perbedaan Bukti Transfer BRI Palsu dan Asli Terbaru, Makin Identik Harus Makin Teliti Biar Tidak Jadi Korban

--

Perbedaan Bukti Transfer BRI Palsu dan Asli

Bukti transfer palsu sendiri adalah struk pembayaran (payment) non-resmi dari Bank BRI yang telah di modifikasi sedemikian rupa sehingga terlihat sangat mirip dengan struk transfer BRI asli.


Bukti Transfer BRI Palsu

Banyak kesalahan penulisan
Font tidak baku
Terdapat background putih
Terdapat kelebihan angka
Jarak spasi terlalu jauh

Bukti Transfer BRI Asli

Jarak spasi tulisan normal
Penulisan angka sesuai
Semua kertas berisi tulisan dan logo
Menggunakan Font baku
Tidak ada kesalahan penulisan

Baca juga: Cara Pembayaran Tiktok Shop Melalui Transfer Bank BRI Terbaru 2023, Solusi Buat Yang Tak Punya M-Banking

Baca juga: Cara Transfer DANA ke OVO Tanpa Ribet Langsung Beres, Ikuti Langkah-langkah Berikut Ini

Baca juga: 3 Cara Transfer DANA ke OVO Tanpa Biaya Admin, Gampang Banget! Sat Set Selesai Deh

Ciri – Ciri Bukti Transfer BRI Palsu

1. Memberikan Kelebihan Angka

Misalnya uang seharusnya Rp500.000 menjadi Rp5.000.000. Ini akan menjadi alasan supaya kamu mengirim balik uang kelebihan transfer tersebut dengan alasan kekeliruan saat transfer.

2. Kesalahan Penulisan

Misalnya pada keterangan transfer seharusnya menulis merchant tapi menjadi merchant. Dalam kasus lain, pada bukti transfer palsu biasanya tulisan bank sering diedit menjadi bang.

Sumber:

UPDATE TERBARU