Nonton Drama The Director Who Buys Me Dinner Episode 5-6 Sub Indo, Hilangnya Kutukan Dong Baek
--
Sinopsis The Director Who Buys Me Dinner (2022)
The Director Who Buys Me Dinner secara garis besar mengisahkan tentang kisah dimana pada ratusan tahun yang lalu, seorang anak dikutuk dewa. Setelah 4 kali reinkarnasi dia menemukan cintanya dalam wujud seorang karyawan perusahaannya, seorang pria!
Tentu saja hal ini menjadi konflik batin yang laur biasa baginya. Bagaimana tidak jika mereka tidak berkencan, mereka akan mati.
Karenanya Dong Baek yang merupakan salah satu karyawan terbaru di Min Entertainment sangat terkejut. Selama ini ia memang mengagumi sang sutradara yakni Yu Dam yang benar-benar sempurna dalam segala hal.
Namun, Dong Baek mengira sutradaranya itu sudah gila lantaran menjalani tiga kehidupan karena ingin berkencan? Apa yang sedang terjadi? Bagaimana kelanjutannya? Temukan jawabannya di sini.
Baca juga: Nonton Aespa’s Synk Road Episode 3 Sub Indo, Misi Rahasia Para Member di Laut Timur Gangwon
Jadwal Semua Episode The Director Who Buys Me Dinner.
UPDATE TERBARU
Link Drama China A Love Never Lost (2025) Full Episode Sub Indo Akhirnya Rilis Setelah Ditunda Selama 5 Tahun
Sabtu / 01-11-2025,18:47 WIB
Viral! Profil dan Biodata Wei Da Xun Aktor yang Curi Perhatian Penikmat Drama Dalam A Love Never Lost (2025)
Sabtu / 01-11-2025,18:45 WIB
Profil dan Biodata Chun Xia atau Jessie Li MC Drama China A Love Never Lost yang Viral di Weibo
Sabtu / 01-11-2025,18:40 WIB
Sosok Beby Prisillia Istri Onadio Leonardo yang Diduga Konsumsi Narkoba Kini Sudah Dipulangkan oleh Polda Metro Jaya
Sabtu / 01-11-2025,18:13 WIB
Profil Onadio Leonardo, Partner Habib Jafar di Log In yang Diciduk Polisi Gara-Gara Kepergok Pakai Narkoba
Sabtu / 01-11-2025,18:10 WIB